Jika cairan keputihan Anda berwarna putih pekat, itu berarti penyebab keputihan Anda adalah jamur. Jamur tersebut adalah jamur candida. Jika Miss V sudah terjangkit jamur ini, lendir yang keluar akan sangat gatal. Rasa gatal inilah yang membuat para wanita tidak nyaman ketika beraktivitas.
Tidak hanya saat beraktivitas saja keputihan yang menimbulkan rasa gatal akan membuat Anda merasa tidak nyaman ketika buang air kecil bahkan bercinta. Sebenarnya, jamur ini memang sudah ada pada Miss. V setiap wanita, namun jika sudah terkontaminasi bakteri, akan menyebabkan keputihan hebat yang menyebabkan gatal tak tertahankan.
Ada beberapa cara untuk mengatasi keputihan ini. Yaitu mengonsumsi obat dengan cara diminum atau dengan cara di masukkan ke dalam Miss V. Sebenarnya pengobatan yang paling efektif adalah dengan cara insersi. Namun jika Anda masih gadis, jangan pernah melakukan hal ini ya, Ladies. Dikarenakan akan membuat selaput dara Anda akan sobek.
Dengan cara menjaga kebersihan Miss. V adalah satu-satunya cara yang paling efektif untuk menjaga kesehatan organ intim Anda dari keputihan yang dapat menyebabkan rasa tidak nyaman, Ladies. Stay clean and healthy ya,
0 komentar:
Post a Comment